6 Bentuk Perjuangan Hidup dalam Video Mash-up Ini Dapat Menginspirasimu

Bagi kamu yang suka menonton video mash-up kemungkinan besar udah gak asing dengan nama Andy Wu. Andy yang merupakan seorang mahasiswa asal Taiwan, memiliki keahlian dalam membuat video mash-up . Salah satu karyanya yang kini ramai diperbincangkan adalah Mash-up 2017 ‘Perfect  Struggle’ dengan menggabungkan sejumlah 118 lagu di dalamnya. Gak hanya sekedar memanjakan telingamu, karya video mash-up ini bisa menginspirasimu. Dalam ‘Perfect Struggle’ Andy ingin mengekspresikan sulitnya bertahan dan melalui depresi dalam bentuk 6 perjuangan hidup ini.

1. Berusaha untuk menjalin dan mengembangkan hubungan baik dengan orang lain

Human, Observer, Exhibition, Photo Montage, Faces

via pixabay.com

2. Bertahan menghadapi berbagai permasalahan hidup

Woman in a long black sweater poses on a parking garage at the University of Arkansas

via unsplash.com

3. Penyembuhan dari luka dan depresi yang melanda

A woman sits on a grassy hill holding a tree branch in tp. Pleiku

via unsplash.com

4 Menjadi pribadi yang lebih kuat

via unsplash.com

5. Merasa lebih ringan dan melepaskan luka, kecemasan, serta hal-hal yang membuat depresi

A redheaded woman wearing a winter coat and red scarf standing in a field

via unsplash.com

6. Mencari makna dari kesempurnaan

A young woman in a scarf smiling when looking off into the city from a balcony

via unsplash.com

Untuk lebih detailnya, yuk langsung cek video mashup ‘Perfect Struggle’ ini, girls.

via @AnDyWuMUSICLAND

Bagaimana menurutmu video mashup Andy Wu ini? Ada berapa banyak lagu favoritmu dalam video ini?

Athiah D Amida

She loves to express herself through writing and art

No Comments Yet

Comments are closed