Temukan Maknanya, 10 Ilustrasi dari Bunga dan Tumbuh-Tumbuhan Ini Menakjubkan Banget

via floraforager.com

Pada umumnya, bunga dan tumbuh-tumbuhan digunakan sebagai dekorasi ruang karena keindahan dan warnanya. Seperti misalnya dekorasi pelaminan dan pesta. Namun kali ini ada yang berbeda nih, seniman Briget Beth Collins dalam lamannya Flora Forager, punya ide keren untuk membuat ilustrasi dari bunga dan tumbuh-tumbuhan. Yuk, intip karya inspiratifnya.

1. Tidak Harus Mewah. Rumah dengan Halaman dan Bunga-Bunga di Sekitar Membuat Hunian Menjadi Asri dan Nyaman

via floralforager.com

2. Putri Duyung yang Cantik dengan Potongan Buah Jeruk dan Daun Di Bagian Sirip dan Ekornya. So beautiful!

via instagram.com/flora.forager

3. Lihat, Ada Gandalf Mengunjungi Rumah Frodo Si Hobbit, Penggemar The Lord Of The Rings Mana Suaranya?

via floraforager.com

[su_box title=”Editor’s Pick:”]

Related Post

[/su_box]

4. Saat Cuaca Panas dan Berangin, Bermain Layang-Layang Bisa Menjadi Hiburan Tersendiri Sembari Bernostalgia Saat Kecil

via floralforager.com

5. Kalau yang Satu Ini, Arena Sirkus dengan Aneka Macam Atraksi yang Menakjubkan. Super Kawaii, ya!

via floraforager.com

5. Singa Si Penguasa Rimba Hutan yang Gagah dan Memiliki Kekuatan. Bikin Serem Apa Gemes?

via floraforager.com

6. Syahdunya Menikmati Malam dengan Tidur Beratapkan Langit dan Bintang-Bintang

via floraforager.com

7. Perempuan Cantik dengan Kimono Kelopak Bunga Terpasang di Tubuhnya

via floraforager.com

8. Bermodal Dedaunan Kering, Bisa Membuat Ilustrasi Kelinci yang Seperti Sungguhan Ini

via floraforager.com

9. Angsa-Angsa yang Sedang Bermesraan Simbol Cinta dan Kasih Sayang. Bikin Adem Setiap Hati yang Melihatnya

via floraforager.com

10. Burung Merak yang Mengepakkan Sayapnya dengan Cantiknya

via floraforager.com

Karya – karya yang mengagumkan berawal dari ide-ide yang sederhana. Punya ide unik yang belum terealisasi? Yuk, eksekusi ide-ide baikmu, jangan sampai hanya jadi wacana aja, ya.

Christine Berliana:
Related Post
Leave a Comment