Bisa Bayangin Sensasi Tidur di Bawah Laut & 17 Hotel Lainnya dengan Konsep Unik Ini? Cek di Sini!

Di saat liburan, penginapan atau hotel yang dikelilingi pemandangan indah tentu bisa jadi kesan tersendiri, dan poin plus dari liburanmu. Dijamin kamu akan takjub melihat keindahan, dan keunikan hotel-hotel yang gak ada duanya ini:

1. Berada di Conrad Maldives, Pulau Rangali, kamu bisa melihat pemandangan ikan berenang di langit-langitnya.

via © conradhotels3.hilton.com

2. Liburanmu akan terasa spesial berenang sambil melihat pemandangan hijau di Hotel Ubud Hanging Gardens, Bali.

via © hanginggardensubud.com

3. Äscher Cliff yang berlokasi di Swiss, menyuguhkan pemandangan perbukitan dan pegunungan yang mengagumkan.

via © myswitzerland.com

4. Menginap di hotel Attrap Reves, Perancis, bikin kamu berasa beruang yang sedang berhibernasi!

via © attrap-reves.com

5. Tinggal dalam penginapan berbentuk kepompong, bisa kamu rasakan di hotel Kakslauttanen yang terletak di Finlandia.

via © kakslauttanen.fi

Related Post

6. Sarapan pagi hari di Ladera Resort, St. Lucia, berlatarkan pemandangan hijau~

via © ladera.com

7. Bosan tidur, kamu bisa langsung nyemplung ke dalam air di Manta Resort, Zanzibar.

via © underwaterroom.com

8. Penasaran rasanya tinggal dalam gua? Kamu bisa merasakannya di Rayavadee Krabi, Thailand.

via © rayavadee

9. Kamu bisa melihat Eiffel tower sampai sepuasnya di hotel Shangri La, Perancis.

via © shangri-la.com

10. Hotel Ristorante Grotta Palazzese Polignano a Mare yang berlokasi di Italia, terlihat semakin indah saat malah hari.

via © rottapalazzese.it

11. Pemandangan serba putih di Katikies Hotel-Oia, Yunani, sayang banget untuk dilewatkan nih, girls.

12. Hotel Le Sirenuse, Amalfi Coast, menyuguhkan pemandangan rumah-rumah khas Italia.

13. Hotel Jukkasjarvi Ice di Swedia bikin kamu ngerasain sensasi tidur di atas es!

via © icehotel.com

14. Suka berkunjung ke daerah pantai? Saat berkunjung ke Fiji, jangan melewatkan kesempatan menginap di Laucala Island Resort.

15. Berenang sambil melihat pegunungan es? Kamu bisa merasakannya di Jukkasjarvi Ice Hotel, Swedia.

16. Homestead Resort and Spa yang berlokasi di Amerika Serikat ini bikin kamu betah berlama-lama di dalamnya.

17.  Kamu bisa merasakan nuansa alami di Juvet Landscape Resort, Norwegia yang dikelilingi perairan dan pepohonan hijau.

18. Di Giraffe Manor, Kenya, kamu bisa mendapatkan kejutan dari Jerapah yang tiba-tiba menjulurkan kepalanya di jendela kamarmu.

Dari ke-18 hotel di atas, hotel di negara mana yang paling ingin kamu kunjungi, girls?
Athiah D Amida: She loves to express herself through writing and art
Leave a Comment